Fixing some minor bugs
Aplikasi e-Crisis Center berfungsi untuk untuk memudahkan staf dan pimpinan BNP2TKI baik di pusat maupun daerah untuk melakukan koordinasi dan monitoring dalam pelayanan pelindungan TKI, meliputi; Penyelesaian Pengaduan masalah TKI, Laporan berbagai hal yang bertentangan atau melanggar pelayanan penempatan dan perlindungan TKI yang diterima dari berbagai sumber untuk ditindaklanjuti segera, Fasilitasi pemulangan Jenazah TKI/ TKI Sakit/ TKI Deportasi atau Repatriasi.