Bug Fixing
Mencatat dan memonitor progress serta pencapaian penjualan anda.
Dalam penjualan produk, kita perlu untuk melakukan pencatatan pencapaian penjualan kita dan memonitor progressnya.
Tujuannya, agar kita mampu melakukan tindakan yang diperlukan apabila terjadi abnormality dalam pencapaian penjualan ini.
Selain itu, untuk menentukan tindakan dan strategi yang perlu dilakukan di kemudian hari kita juga perlu merujuk pada data-data riwayat penjualan kita, sehingga strategi yang dibuat bisa sesuai dengan kebutuhan penjualan kita.
SPMS memberikan kemudahan bagi Sales Person untuk melakukan pencatatan dan monitoring tersebut, sehingga bisa lebih produktif lagi dalam operasionalnya.
Selain itu, Branch Manager dan Sales Supervisor juga bisa menggunakan aplikasi ini untuk mensetting target dan memonitor pencapaiannya sehingga dapat dengan mudah menentukan tindakan dan perbaikan terhadap pencapaian tersebut.