Aneka Resep Olahan Singkong Terbaru
Mungkin bagi hampir seluruh masyarakat Indonesia, tentu sudah tidak asing lagi dengan singkong. Bahkan di beberapa daerah di Indonesia jenis umbi-umbian ini menjadi makanan pokok menggantikan nasi putih.
Singkong atau yang dikenal juga dengan nama ketela, merupakan salah satu jenis buah dari tanaman umbi-umbian yang dikenal luas sebagai makanan pokok penghasil karbohidrat dan juga daunnya dijadikan sayuran. Saat masih mentah daging singkong bertekstur keras dengan warna kulit yang berwarna cokelat tua atau kehitaman.
Sebagai salah satu sumber karbohidrat yang baik bagi tubuh, singkong kerap dijadikan berbagai macam olahan makanan seperti singkong rebus atau singkong goreng. Namun selain kedua olahan tersebut, masih ada juga kreasi olahan singkong lainnya dari berbagai daerah di Indonesia. Apa saja resepnya, silahkan didownload aplikasi ini dan coba resepnya..!!!